Mercedes Benz O 500 / OH 1830
OH 1830 keluaran terbaru dariMercedes-Benz yang
saat ini sedang tenar-tenarnya, tidak cuma di kalangan pengusaha bus
tetapi juga para fans penggemar bus. Chassis ini memang beda dengan
Chassis-chassis sebelumnya. paling mencolok adalah penggunaan teknologi frame space, dengan teknologi ini menggantikan model chassis konvensional pada umum yang menggunakan besi besar atau ladder frame.
Spesifikasi Teknis OH-1830
Engine : OM926LA Euro III
Type : 6 Cylinder in line
Power max : 300 hp/2200rpm
Torque max : 1200nm/1400rpm
Dispacement : 7201cm3
Transmission : ZF S6-1550 6 speed
Suspension : air suspension
Steering : ZF 8098
Tyres : 8.25 x 22.5
Chassis ini terdiri dari 2 modul, front modul (driver compartement dan
front axel) dan rear modul (rear axel dan engine compartement). Engine
OH 1830 keluar dari ATPM di hubungkan dengan sebuah chassis sementara
yang pendek untuk pengiriman ke karoseri-karoseri, tetapi sesampainya di
karoseri akan di lepas menjadi 2 bagian, Kemudian Chassis akan di
rancang dan di buat oleh karoseri dengan standart material chassis yang
di awasi langsung dari pihak Mercy.
Chassis space frame di bangun menggunakan pipa-pipa kotak (Bahan
Material recomendasi dari Mercy) yang bertujuan untuk memberikan ruang
bagasi yang ekstra besar, sehingga sangat cocok untuk bus pariwisata
atau bis antar propinsi dimana penumpang sering membawa barang bawaan
yang banyak.
Suspensi depan menggunakan 2 airbellow dengan 4 telescopic shock
absorbers. Suspensi belakang memakai 4 airbellow dengan 4 telescopic
shock absobers. Rem depan dan belakang sudah menggunakan discbrake serta
dilengkapi dengan hydarulic retarder dan ABS.
Chassis O500/OH1830 menggabungkan keunggulan teknologi suspensi dan
mesin kepunyaan Mercedes-Benz, memberikan kinerja tinggi dalam beban
yang berat dan kondisi jalan yang tidak menentu. Built-in air suspension
dan penempatan mesin di belakang memberikan kenyamanan dan keamanan
untuk penumpang. O500/OH1830 tersedia dalam transmisi otomatis dan
retarder terintegrasi.
Foto mesin dari Bismania |
Dari sisi mesin sendiri OH1830 ini menggunakan mesin tipe OM926LA 6
silinder 7200 cc bertenaga 300hp. Dibandingkan Scania atau Ankai, OH1830
memili mesin yang lebih kecil tapi memiliki power dan torsi yang cukup
besar.
Sekian review singkat mengenai Chassis OH 1830, tunggu update review berikutnya yang lebih mendalam.
MERCEDES BENZ CHASSIS OH 1836 / O 500 R
Mercedes Benz setelah meluncurkan Chassis dengan suspensi udara (Air Suspension) seri OH 1626 kemudian OH 1830 saat ini yang terbaru adalah Chasis OH 1836 dimana
Chassis ini mampu dibebani hingga 18 Ton dan bertenaga 360 HP. luar
biasa sekali karena Chassis Mercy OH 1836 dikategorikan sebagai Chassis
kelas premium jadi untuk harga jangan di tanya. Karena saat ini Chassis
Mercedes Benz OH 1836 tergolong masih baru banyak dari PO (Perusahaan
Otobus) melirik untuk membangun sebuah bis di atas chassis ini dengan
berbagai model dari karoseri, misal dengan baju model JetBus dari Adiputro atau, Scorpion King dari Karoseri Tentrem atau model-model yang lain dari karoseri -karoseri di Indonesia.
Chassis OH 1836 dibuat dengan model Space Frame seperti halnya OH 1830 dan OH 1626 yang bertujuan untuk menambah kenyamanan penumpang, peningkatan kualitas dan biaya perawatan yang lebih murah. Untuk lebih jauh mengenai Chassis MB OH 1836 mungkin baiknya mengetahui spek dari Engine dan chassis Mercedes Benz OH 1836.
Tehnikal Spesifikasi Mercedes Benz OH 1830 / O 500 R
Chassis OH 1836 dibuat dengan model Space Frame seperti halnya OH 1830 dan OH 1626 yang bertujuan untuk menambah kenyamanan penumpang, peningkatan kualitas dan biaya perawatan yang lebih murah. Untuk lebih jauh mengenai Chassis MB OH 1836 mungkin baiknya mengetahui spek dari Engine dan chassis Mercedes Benz OH 1836.
Tehnikal Spesifikasi Mercedes Benz OH 1830 / O 500 R
Engine Model
|
MB OM 475 LA. III/22 ; Euro III
|
General Characteristics
|
6 cylinders, vertical in-line, turbo charged and intercooled
|
Power max
|
260 kW (354 cv) @ 2000 rpm
|
Torque max
|
1600 Nm @ 1100 rpm
|
Displacement
|
11.967 cc
|
Clutch Model
|
MFZ 430
|
Type
|
Single disc
|
Actuation
|
Hydro pneumatic with servo-assistance
|
Gearbox Model
|
MB GO 190
Manual with 6-speed transmission
|
Shifting system
|
Manual lever, by cables
|
Synchronized gears
|
6
|
Gear ratio
|
i=8.17/4.65/2.79/1.81/1.25/1.00 and R= 7.68
|
Maximum speed (km/h)
|
120
|
Maximum ramp capacity (%)
|
Vehicle loaded ; 48 %
|
Front Axle Model
|
Independent RL 75 E
|
Technical loads
|
7.100 Kg
|
Rear Axle Model
|
MB- HO 6 / 3 DCL(S)-13
|
Gear Ratio
|
i=3,154
|
Technical loads
|
11.500 Kg
|
Front Suspensions Type
|
Pneumatic, with 2 air bellows
|
Shock absorbers
|
2 telescopic with double action with Stabilizer bar
|
Rear Suspensions Type
|
Pneumatic, with 4 air bellows
|
Shock absorbers
|
2 telescopic with double action with Stabilizer bar
|
Steering Model
|
ZF 8098 Hydraulic, power assisted
|
Wheels and Tires
| |
Wheel ring / Tires
|
8.25x22.5/ 295/80 R 22.5
|
Alternator
|
1 X 28 V / 140 A
|
Battery
|
2 x 12 V / 200 Ah
|
Brakes / Safety related
|
EBS – Electronic Brake System (Wabco), ABS and ASR integrated
|
Service Brake
|
Dual circuit full air brake with disc brake front and rear
|
Parking Brake
|
Chamber with accumulative spring, pneumatically operated
|
Nah itu tadi spesifikasi chassis dan engine MB OH 1836 dari tabel di
atas bahwasanya Chassis ini memang di peruntukan bagi bis kelas premium
yang mengutamakan kenyamanan dilihat dari suspensi udara yang
indipendent (front Axle), dimana Axle depan dapat di bebani hingga 7,1
Ton dan Axle belakang dapat dibebani 11,5 Ton
Foto-Foto Chassis Mercedes Benz OH 1836
Kelebihan menggunakan Chassis MB OH 1836 adalah selain suspensi udara
yang super empuk, PO (perusahaan otobus) juga dapat membuat bis yang
lebih panjang hingga 12,8 Meter karena sebelumnya chassis bis memiliki
panjang maksimal 12 meter saja. Dengan demikian kapasitas penumpang /
seat bertambah, pastinya menambah keuntungan :)
Dimensional OH 1836
Wheel Base | 6.650 mm |
Front Overhang | 2.680 mm |
Rear Overhang | 3.470 mm |
TOTAL | 12.800 mm |
Dan untuk membangun sebuah bodi bis dengan chassis OH 1836 pastinya
harus memenuhi beberapa kriteria dan syarat ketentuan dari Mercedes
benz yang paling utama adalah material tubular pipe harus sesuai
rekomendasi, biasanya menggunakan seri pipa STKM 13B dengan pengujian
kekuatan sebagai berikut : Tensile Strangth ≥ 440 N/mm², Yield Strength ≥ 305 N/mm² , Elongation 15-20 % atau setidaknya lebih tinggi dari material yang di rekomendasikan.
Mercedes benz OH 1836 Royal Coach / Jetbus PO Kerub
Mercedes benz OH 1836 Royal Coach / Jetbus PO Pelangi
Mercedes benz OH 1836 Royal Coach / Jetbus PO Nusantara
Mercedes benz OH 1836 Skyliner PO Marissa Holiday
Mercedes benz Oh 1836 Skyliner PO Anugerah
Mercedes benz OH 1836 Legacy Sky SR-1 PO Manhattan
Spesifikasi Mercedes Benz OC 500 RF 2542
Karoseri-id.com - Mercedes Benz OC 500 RF 2542
saat ini menjadi pembicaraan bagi penggemar bus di Indonesia, karena
Mercedes Benz OC 500 RF 2542 ini masih dibilang sangat baru dan mungkin
akan menjadi saingan dari MAN R37
yang pada waktu yang lalu sempat booming beritanya . Mercedes Benz OC
500 RF 2542 ini diimport dari Spanyol dengan menggunakan mesin OM457LA
yang jelas lebih kuat dan efisien jika digunakan untuk angkutan umum.
Nah apa saja keunggulan dengan chassis Mercedes Benz terbaru ini ?? mari
kita bahas lebih detail.
Dimensi ini chassis bus baru di 2.500 x 14,355 x 1,720 mm. (lebar x panjang x tinggi). Mesin pada Mercedes Benz
OC 500 RF 2542 ini dikendalikan dan dikelola dengan sistem elektronik.
Injeksi bahan bakar yang lebih tepat dan efisien dengan sistem pompa
satuan untuk memastikan kinerja yang lebih baik, sehingga memperpanjang
daya tahan mesin atau lebih awet.
Hebatnya lagi Mercedes Benz OC 500 RF 2542 ini sudah dilengkapi dengan sistem keamanan terbaik dari mercedes benz yaitu:
1. Disk Break
2. Electronic Stability Program (ESP®) atau sistem anti-selip.
3. Sistem pengereman elektronik (EBS)
4. ABS (antilock Breaking System)
5. Retarder untuk memastikan daya pengereman dan ASR Sistem pengereman.
Suspensi independen sudah disematkan pada as roda depan hal ini
digunakan untuk memberikan kenyamanan pengemudi dan penumpang. Poros
roda belakang, bagian paling penting dari ini chassis bus baru ini
karena sangat kuat untuk memastikan penggunaan yang tahan lama, dan
memberikan pengalaman berkendara yang superior dan daya sistem
pengereman maksimum. Yang menarik dari Mercedes Benz
OC 500 RF 2542 ini adalah pada poros roda ketiga yang dapat dikontrol
baik untuk bergerak maju dan mundur, dengan sistem elektro-hidrolik.
Dan berikut ini PO Kurnia yang merupakan Perusahaan Otobus
pertama di Indonesia yang berasal dari Aceh yang memiliki chassis
Mercedes Benz OC 500 RF 2542 dimana body bus PO Kurnia dibangun dengan body Jetbus HD 2 Karoseri Adiputro. Berikut kami berikan foto-foto yang kami ambil dari Adiputro Instagram
Online Pokies Real Money - Shootercasino rb88 rb88 우리카지노 우리카지노 카지노 가입 쿠폰 카지노 가입 쿠폰 520토토토토토토토토토토토토토
BalasHapus